Tuhan, Aku tau Engkau ada di dekatku,, melihat hamba-Mu ini tak berdaya.Hatinya hancur.. karena ia tidak bisa mengendalikan perasaannya.. tolong dekap aku.. kuatkan aku,,, lapangkanlah hatiku... agar aku bisa berdamai dengan kenyataan.. lepaskanlah seluruh beban di pundakku Tuhan..ini terasa berat. aku seperti dejavu... kembali ke kisah masa lalu. apa ini salahku,.. sedang aku selalu tulus menyayangi mereka.. tapi apa balasannya.. Tuhan, jika menyayanginya adalah sebuah dosa dan kesalahan, maka aku mohon.. kirimkan dia yang tulus menyayangiku.. yang terbaik bagiku..aku lelah,,sungguh lelah dengan perulangan ini....Tuhan,,, ku mohon dengan mengiba..
No comments:
Post a Comment